Mengoreksi Gambar Jalur Front Camera Pada Skema Ponsel Redmi 9 || IndoGSM
Mengoreksi Gambar Jalur Front Camera Pada Skema Ponsel Redmi 9
Assalamualaikum wr.wb
Hari ini saya akan membuat laporan mengenai kegiatan saya pada hari ini, yaitu Mengoreksi Gambar Jalur Front Camera pada skema ponsel redmi 9 yang sebelumya sudah saya buat, berikut adalah laporannya.
A.Pendahuluan
a.Pengertian
Menurut mutupendidikan.com, Tindakan koreksi, adalah langkah awal perbaikan yang dilakukan ketika ada temuan KTS (Ketidak-sesuaian). Tindakan koreksibertujuan untuk menghilangkan gejala atau symptom yang muncul dipermukaan. Namun sayangnya, dalam praktek, Pelaksana (auditee) di lapangan, merasa cukup dengan menghilangkan gejala saja, padahal masih perlu ada tindakan korektif untuk menghilangkan akar masalah dan juga tindakan pencegahan (preventif).
b.Latar Belakang
karena masih belum tahu apakah jalur front Camera yang sebelumnya sudah saya buat sudah benar atau masih salah.
B.Maksud dan Tujuan
memahami jalur front Camera ponsel yang benar
C.Batasan dan Ruang Lingkup
mengoreksi jalur front camera redmi 9 dan memperbaikinya jika ada jalur yang salah
D.Metode Pelaksanaan
- Mengoreksi gambar jalur front camera pada skema ponsel redmi 9
- Membaca Skema diagram
- Membaca Skema PCB
- Mencocokkan Gambar jalur front camera yang sebelumnya sudah di buat dengan skema diagram ponsel redmi 9
E.alat dan bahan
- Laptop
- Skema diagram dan skema PCB dan skema Diagram hp redmi 9.
- Gambar jalur skema ponsel redmi 9
- Aplikasi Corel Draw (Untuk memenggambar jalur)
F. Target Waktu
09.00 - 16.00
G.Tahapan Pelaksanaan
- buka skema jalur front camera yang sebelumnya sudah di buat
- buka skema diagram ponsel
- mulai koreksi jalur front camera yang sebelumnya sudah di buat dengan cara mencocokkan jalur yang ada di skema diagram dengan skema jalur yang sudah di buat.
- cocokkan satu per satu jalur sesuai dengan nama jalurnya.
- jika sudah benar semua, rapihkan gambar jalur. jika ada yang belum memiliki warna, berikan warna yang sesuai. jika ada komponen pada jalur yang belum di berikan titik, berikanlah titik pada kompone yang di lewati atau gunakan
- selesai
- Gambar jalur Front Camera pada skema ponsel redmi 9 yang sudah di koreksi :
foto dokumentasi :
H.Temukan permasalahan dan cara penyelesaiannya
- -
I.Kesimpulan
saat mengoreksi sesuatu, haruslah teliti. sebab, jika terdapat kesalahan, maka itu akan berakibat fatal dan akan menyebabkan kita yang mengoreksinya ataupun orang yang mengerjakan tugas tersebut akan di salahkan.
J.Referensi
Diagram skema ponsel
web browser
Youtube