Jenis dan Fungsi IC atau Integrated Circuit (UFS room) || IndoGSM

 

Jenis dan Fungsi IC atau Integrated Circuit (UFS room) || IndoGSM



        Assalamualaikum wr.wb

    Hari ini saya saya akan membuat laporan mengenail kegiatan saya pada hari ini, yaitu Mengenal jenis dan fungsi dari IC atau Integrated Circuit , berikut adalah laporannya.

A.Pendahuluan

a.Pengertian

    IC adalah komponen yang di bentuk dari beberapa macam komponen pasif dan aktif yang dirangkai menjadi suatu rangkaian terintergrasi dalam bentuk sebuah chip. dengan adanya IC, kita dapat menikmati peralatan Elektronika Portable seperti Handphone, Laptop,MP3 Player, Tablet, PC, Konsol Game Portable, Kamera Digital, dan Peralatan Elektronika yang bentuknya kecil dan dapat di bawa kemana-mana. Fungsi dari IC akan bermacam-macam tergantung rangkaian yang di intergrasinnya. 

 

IC dapat di bedakan berdasarkan kemasannya, yaitu :
-SIP (Single In-line Packages)
-DIP (Dual In-line Packages)
-SOP (Small Outline Packages)
-QFP (Quad Flat Packages)
-BGA (Ball Grid Arrays)
-LGA (Land Grid Arrays)


b.Latar Belakang

    Mengenal jenis dan fungsi IC atau Integrated Circuit

B.Maksud dan Tujuan

a.Maksud

    mengenali jenis jenis dan fungsi dari IC atau Integrated Circuit

b.Tujuan

    agar dapat lebih mudah saat memperbaiki kerusakan pada ponsel, khususnya kerusakan yang berkaitan dengan IC. sebab kita sudah tahu jenis dan fungsi dari IC.

C.Batasan dan Ruang Lingkup

    Mengena jenis dan fungsi dari IC atau Integrated Circuit

D.Metode Pelaksanaan

  1. Membaca materi pengenalan komponen yang berada pada aplikasi ufs room.
  2. mencari referensi yang lain di google

E.Alat dan Bahan

  1. laptop
  2. aplikasi UFS room
  3. akun UFS room. (agar bisa masuk di aplikasi UFS room)
  4. koneksi internet (disini saya menggunakan wifi yang stabil)

F.Target Waktu

    (12.00 - 16.30) WIB

G.Tahapan Pelaksanaan

  1. Membuka aplikasi ufs room dan login terlebih dahulu.
  2. setelah login, pilih Phone (klik 2x sampai muncul pilihan lain)
  3. setelah itu, pilih Knowledge (di sini klik 2x juga hingga muncul pilihan lain)
  4. selanjutnya pilih Integrated Circuit atau IC.pdf (disini juga sama, harus mengklik 2x agar dapat memunculkan dokumen)

    Cara Membaca IC :
    Setiap IC mempunyai tanda titik pada bagian pojok IC, tanda tersebut dipergunakan untuk memulai penghitungan kaki-kaki IC juga sebagai tanda saat pemasangan dimana saat pemasangannya tidak boleh terbalik. Untuk IC jenis BGA sendiri, ada 2 cara pembacaannya yaitu :
    • Menggunakan kombinasi Angka dan Huruf
    • Menggunakan Angka saja
    untuk lebih jelasnya apakah IC ini menggunakankombinasi angka dan huruf atau menggunakan angka saja makakita wajib mengetahuinya berdasarkan datasheet IC tersebut, atau Schematik dari ponsel tersebut.
    • contoh pembacaan kaki-kaki IC jenis BGA menggunakan kombinasi Angka dan Huruf :
      1. Perhatikan titik pada pojok IC, untuk angka searah jarum jam sedangkan untuk huruf berlawanan dengan jarum jam
      2. untuk angka dimulai dari 1,2,3,4,5,........dan seterusnya.
      3. sedangkan untuk huruf dimulai dari A,B,C,D,E,.....dan seterusnya. hanya saja terdapat beberapa huruf yang tidak di gunakan.
      4. Huruf huruf yang tidak di gunakan antara lain I,O,Q,S,X,Z. dikarenakan huruf-huruf tersebutmemiliki kemiripan dengan angka.
       

    •  contoh pembacaan kaki-kaki IC jenis BGA menggunakan kombinasi angka dan huruf :
      1. -perhatikan titik pada pojok IC, untuk angka searah jarum jam sedangkan huruf berlawanan dengan jarum jam.
      2. untuk angka, dimulai dari 1,2,3,4,5,.....dan seterusnya
       
    •  contoh pembacaan kaki-kaki IC jenis BGA Menggunakan kombinasi angka dan huruf :
    •  contoh pembacaan kaki-kaki IC jenis BGA menggunakan kombinasi angka dan huruf :
    •  contoh pembacaan kaki-kaki IC jenis BGA menggunakan Angka Saja :
      1. perhatikan titik pada pojok IC, tanda titk sebaga tanda dimulainya angka. 
      2. dimuali dari angka 1,2,3,4,5,.....dan seterusnya.





    •  Contoh pada skematik kaki-kaki IC yang menggunakan angka saja :


    •  Contoh pada skematik kaki-kaki IC yang menggunakan angka saja:
      1. Berbeda dengan BGA yang menggunakan kombinasi huruf dan angka.
      2. jika yang menggunakan angka saja, apabila ada kaki IC yang kosong langsung di lewat saja.
       
    •  Contoh pembacaan kaki-kaki IC jenis LGA (Land Grid Array) :
      1. Untuk Pembacaan kaki-kaki IC jenis LGA umumnya hanya menggunakan angka saja, walaupun ada beberapa jenis yang menggunakan kombinasi angka dan huruf.
      2. tanda titik sebagai tanda dimulainya angka dan berputarberlawanan dengan arah jarum jam.
      3. angka di mulai dari 1,2,3,4,5,......dan seterusnya.



    •  contoh pembacaan kaki-kaki IC jenis LGA (Land Grid Array) :

    •  Contoh pembacaan kaki-kaki IC jenis LGA (Land Grid Array) :

      Foto dokumentasi :

H.Temukan permasalahan dan cara penyelesaiannya

  1. penjelasan di UFS room masih kurang lengkap. jadi solusinya mencri referensi di google juga agar tidak hanya terpaku pada satu refereni saja.

I.Kesimpulan

    Bagi mereka yang sudah profesinal dan sudah berpengalaman tentunya tidak akan menjadi dalam mengikuti setiap perkembangan ponsel, tetapi bagi seorang pemula, terkadang untuk memahami rangkaian yang sederhana saja akan terasa sulit.

J.Referensi

1.google
2.UFS room

Next Post Previous Post
No Comment
Add Comment
comment url